Apa itu SWDKLLJ dan untuk apa uang tersebut saat kita perpanjang STNK.

 Apa itu SWDKLLJ dan untuk apa uang tersebut saat kita perpanjang STNK.

Halo sobat pajak, sobat pajak pasti tidak asing dengan singkatan ini SWDKLLJ yang begitu panjang, dan hamper tidak tau kepanjangannya apa dikarenakan terlalu panjangnya singkatan tersebut, dimana swdkllj ini wajib kita bayarkan ketika hendak melakukan pengesahan STNK, sebenanrnya apa itu SWDKLLJ dan kegunaannya.

santunan kecelakaan salah satu dari dana SWDKLLJ


penerapan SWDKLLJ berdasarkan Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Pasal 74 ,dimana sejumlah manfaat apabila masyarakat membayar pajak kendaraan bermotor seusai peraturan tersebut, diantaranya masyarakat dapat menikmati fasilitas jalan, sekolah hingga rumah sakit yang bagus.

Dalam pengesahan STNK, selain pembayaran pajak juga ada pembayaran SWDKLLJ atau kepanjangannya sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas jalan. dana itu sebagai wujud perhatian pemerintah apabila terjadi kecelakaan lalu lintas, 

Apabila pemilik kendaraan tidak bayar sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas jalan (SWDKLLJ), maka pengendara yang mengalami kecelakaan tidak mendapatkan dana untuk penyembuhan yang diberikan oleh pihak Jasa Raharja.


Jadi dana dari SWDKLLJ saat pengesahan STNK ditujukan untuk memberikan santunan terhadap korban kecelakaan melalui jasa raharja.

baca juga : cara mengurus jasa raharja

Jasa Raharja dapat bisa langsung berikan santunan rumah sakit, fasilitas rumah sakit yang lengkap dan bagus merupakan  salah satu bentuk pengembalian dan peningkatan kesejahteraan masyarakat dari hasil pajak.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to " Apa itu SWDKLLJ dan untuk apa uang tersebut saat kita perpanjang STNK."

Posting Komentar

KOMENTAR TANPA NAMA TIDAK AKAN DITERBITKAN!!!!!