Mengganti nomor HP untuk m-banking BCA 2021

Mengganti nomor HP untuk m-banking BCA 2021. Nomor telepon yang Anda gunakan untuk transaksi m-banking BCA bisa saja perlu diganti. Beberapa alasan semisal kartu mati atau hP hilang, jika hal ini menimpa Anda Maka segeralah untuk mengganti nomor HP untuk m-banking BCA anda, untuk kali ini kami akan berbagi kisah Bagaimana kami mengganti nomor HP banking BCA di tahun 2020.

Pada awalnya saya tidak mau untuk mengganti nomor HP untuk m-banking BCA karena nomor ini sudah saya gunakan cukup lama, hingga pada suatu saat nomor HP untuk m-banking BCA ini mati namun, untuk transaksi m-banking BCA masih bisa digunakan. karena hal tersebut saya pun mengurungkan niat untuk mengganti nomor HP m-banking BCA tersebut hingga, pada akhirnya aplikasi m-banking BCA memerlukan update dan tentu saja dikarenakan kartu mati maka saya tidak bisa melakukan upgrade terhadap aplikasi m-bca tersebut.

Seperti yang kita tahu untuk melakukan update terhadap aplikasi m-bca, haruslah ada pulsanya serta paket internet pada nomor yang sedang digunakan, sedangkan nomor yang saya gunakan sudah mati, mau tidak mau saya pun harus mengganti nomor HP untuk m-banking BCA.

mengganti nomor hp m banking bca
Mengganti nomor HP m-banking BCA


Mengganti nomor HP untuk m-banking BCA.

Dari tahun ke tahun ternyata bank BCA selalu memperbaiki layanannya termasuk mengganti nomor HP untuk m-banking BCA yang kini jauh lebih cepat dan tidak selama dahulu. dan berikut inilah cara kami untuk mengganti nomor HP untuk m-banking BCA di tahun 2021.

1.Datangi kantor cabang pembantu utama,atau kantor tempat anda membuka rekening

2. utarakan kepada petugas yang menjaga nomor antrian bahwasanya anda ingin mengganti nomor HP m-banking BCA,anda akan diarahkan ke mesin khusus.

3. anda tidak lagi harus ke customer service karena layanan mengganti nomor HP m-banking BCA di tahun 2021 ini cukup dengan menggunakan mesin yang dioperasikan  sendiri maupun dibantu oleh operator Bank BCA.

4. Anda tinggal memberikan KTP elektronik kepada petugas dan proses selanjutnya akan dibantu oleh operator tersebut, cukup 10 menit maka nomor anda yang baru sudah terdaftar di m-banking BCA.

Mudah dan cepat untuk mengganti nomor HP m-banking BCA di tahun 2021 semoga membantu Anda dan terima kasih.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mengganti nomor HP untuk m-banking BCA 2021"

Posting Komentar

KOMENTAR TANPA NAMA TIDAK AKAN DITERBITKAN!!!!!