Cara main Game free fire bagi pemula 2019

Cara main Game free fire bagi pemula 2019 – Game bertema baku tembak yang satu ini sudah sangat luas dikenal para pecinta game di tanah air, salah satu battle royale seperti ini yang membuat para pemain yang begitu menyenangi adalah konsep game yang tidak membuat pemainnya merasa jenuh, bermain game free fire ini membuat anda akan selalu tertantang setiap kali memainkannya, dan ingn selalu main fire fire apalagi bagi anda yang baru main game fire fire.

Seiring dengan begitu diminatinya game free fire ini, membuat beberapa pemula ingin main game free Fire sekedar  untuk membunuh kebosanan, bagi pemula yang baru main game fire fire merasa tertarik dan ingin mencoba memainkannya, namun ada baiknya mengetahui terlebih dahulu Seperti apakah cara main game free fire ini, supaya saat selesai mendownloadnya bisa langsung main free Fire.

Cara main Game free fire bagi pemula 2019
main game free fire mudah dan menyenangkan


Karena spek yang dibutuhkan untuk main free fire ini tergolong lebih ringan dibanding dengan game baku tembak serupa, sehingga smartphone yang anda miliki dengan spek rendah pun bisa untuk memainkan game free fire ini.

Tips bagi pemula main free Fire

Bagi pemula yang mau main free Fire pasti akan kebingungan Bagaimana cara untuk main free fire ini, seperti contoh , apa tujuan akhir game free Fire, cara mainnya bagaimana. ini yang perlu di pahami terlebih dahulu, dan di bawah ini ada beberapa tips main free Fire yang bisa Anda pahami terlebih dahulu.

Baca juga : cara daftar game free fire.

1. Tujuan tujuan akhir main free Fire.

Main game free fire ditujukan untuk saling membunuh satu sama lain hingga akhirnya tersisa anda sendiri yang masih hidup. waktu yang dibutuhkan untuk satu kali main hanyalah 10 menit, dalam rentang waktu 10 menit tersebut Anda harus membunuh semua lawan untuk menjadi juara.


2. Mendapatkan  kendaraan.

Di dalam game free fire saat pertama kali anda diterjunkan medan tempur, yang pertama harus anda cari adalah kendaraan, karena dengan kendaraan tempur ini anda bisa leluasa untuk pergi ke mana saja,dan membunuh musuh jika an kamu menabraknya dan membuat  pergerakan kamu menjadi lebih cepat serta kemungkinan untuk tertembak di awal lebih minim.

Untuk mendapatkan kendaraan anda bisa melihat di map dengan tanda kendaraan dan kamu juga mencari kendaraan di garasi.

3. Mendapatkan senjata

Sudah pasti anda harus mencari senjata untuk main game free fire, bagaimana  kamu akan membunuh musuh yang jauh jika tidak menggunakan senjata. Cara mendapatkan senjata di free fire menjadi kunci pokok saat anda sudah terjun, anda akan mudah terbunuh ketika bertemu dengan lawan yang sudah memiliki senjata, jadi bagi pemula lebih baik segera melihat map untuk mendapatkan senjata, bagi pemula tempat terbaik untuk mendapat senjata dan memilih SHIYARD yang berada diutara untuk mencari senjata karena tempat ini tergolong tidak ramai

4. jangan terjun di tempat yang ramai.

Bagi  pemula jangan langsung menempatkan diri di tempat yang ramai yang banyak musuhnya, sudah barang tentu anda akan mudah dilihat oleh musuh, kemungkinan besar untuk tertembak di awal sangatlah mungkin.

Jadi Anda bisa memilih tempat yang lebih sepi untuk bersembuyi sambil mencari senjata dengan jalan jongkok pelan pelan, tempat yang bisa anda tuju adalah Mars electric dan shipyard.


5.pahami 1 senjata terlebih dahulu.

Walaupun ada begitu banyak senjata namun lebih baik anda memahami satu senjata terlebih dahulu ketika sudah Mahir baru bisa beranjak ke senjata yang lainnya. Karena setiap senjata memiliki karakteristik nya tersendiri maka lebih baik cari senjata yang mudah dipahami terlebih dahulu.

6 Selalu Lihat peta.

Di dalam peta terdapat beberapa lokasi yang mengarah ke circle, lokasi-lokasi yang terdapat musuh, dengan selalu melihat peta kemungkinan untuk terjebak di suatu wilayah yang terdapat banyak musuhnya kemungkinan dapat anda hindari.
Main game free fire tidak melulu harus membunuh musuh namun juga harus memiliki taktik untuk bertahan. Dan peta ini membantu anda untuk bertahan dari serangan musuh.

7.  Cepat berpindah

Terkadang karena serunya baku tembak dengan musuh kita lupa bahwa circle telah bergerak  dari kita, Maka dari itu Anda harus cepat berpindah dari satu titik ke titik yang lainnya untuk selalu mendekati circle. Dengan menjaga jarak dengan circle yang tidak terlalu jauh membuat kita akan selalu menjadi yang pertama untuk memasuki circle.


8. Setting kontrol terbaik free fire

Pemain pemula  game  free fire, kadang suka bingung cara mengatur settingan control terbaik itu seperti apa. Mengatur setting kontrol akan membuat bermain free fire menjadi lebih menyenangkan. Kamu tidak perlu risau, munkin kamu bisa mencoba seetingan kontrol dibawah ini;

1. Masuk ke pengaturan
2. Setting sensivitas
        a. Lihat Sekeliling – atur diposisi 30,
        b. Red Dot Sight – atur diposisi 70.
        c. 2x Scope –  atur diposisi 60.
        d. 4x Scope – atur diposisi 50.
         e. AWM Scope – atur 0 saja.

Unutk pengaturan lebih lanjut bisa baca disini


Demikianlah tips bagi pemula yang ingin mencoba main free Fire, semoga beruntung.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara main Game free fire bagi pemula 2019"

Posting Komentar

KOMENTAR TANPA NAMA TIDAK AKAN DITERBITKAN!!!!!